• Halo,

    Terima kasih telah membuat plugin ini yang sangat membantu proses development.

    Saya mau tanya, apakah ada public function yang bisa saya gunakan untuk mendapatkan woongkir settings values dari database selain menggunakan function get_option()? Karena saya tidak mengerti proses generate option_key yang dilakukan oleh plugin woongkir.

    Di satu installation dia memiliki option_key = 'woocommerce_woongkir_1_settings' namun di installation lainnya memiliki option_key = 'woocommerce_woongkir_9_settings'.

    Terima kasih

  • The topic ‘Cara mendapatkan settings’ is closed to new replies.